Serah Terima Koordinator Prodi Pendidikan Kimia
Serah terima Koordinator Program Studi Pendidikan Kimia dilaksanakan hari ini Rabu, 2 Oktober 2024 di Ruang Perpustakaan Prodi Pendidikan Kimia. Terima Kasih disampaikan kepada Dr. Napsin Palisoa, M.Pd yang telah…
ASESMEN LAPANGAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA OLEH LAMDIK
Asesmen Lapangan oleh Lembaga Akreditasi Mandiri (LAMDIK) dilaksanakan hari ini dengan ditugaskannya dua orang asesor Lamdik yakni Prof. Dr. Suyatno, M.Pd dari Universitas Negeri Surabaya dan Prof. Dr. Jusniar, S.Pd.,…
PELANTIKAN PENGURUS BARU PMKK PRODI PENDIDIKAN KIMIA
Hari ini, 8 September 2023 Pengurus Persekutuan Mahasiswa Kristen Kimia Periode yang lama, melaksanakan Pelantikan Pengurus PMKK periode yang baru. Kegiatan ini berlangsung setelah ibadah PMK Kimia. Kegiatan ini dihadiri…
RAPAT EVALUASI SEMESTER GENAP 2022/2023
Rapat Evaluasi Semester yang menandakan akhir dari serangkaian kegiatan perkuliahan di program studi dilaksanakan hari ini. Sebagai kaprodi Pendidikan Kimia, Dr Napsin Palisoa, M.Pd memimpin jalannya rapat dengan agenda Rapat…
YUDISIUM PRODI PENDIDIKAN KIMIA
Program Studi Pendidikan Kimia menggelar akreditasi Program Studi yang bertempat di Student Center FKIP. Yudisium dihadiri seluruh Dosen dan mahasiswa. Dalam tudisium ini juga diberikan penghargaan kepada mahasiswa-mahasiswa yg berprestasi…
PRODI PENDIDIKAN KIMIA FKIP UNPATTI RAIH JUARA 1 LOMBA DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN TINGKAT NASIONAL
Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Pattimura berhasil meraih Juara 1 dalam Lomba Desain Media Pembelajaran Tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh Universitas Nusa Cendana, Kupang Nusa…
THE 1st INTERNATIONAL SEMINAR ON CHEMISTRY AND CHEMISTRY EDUCATION
Prodi Pendidikan Kimia melaksanakan THE 1st INTERNATIONAL SEMINAR ON CHEMISTRY AND CHEMISTRY EDUCATION dengan tema : Revitalizing the Role of Chemistry and Chemistry Education in Facing Challenges in the Era…
WORKSHOP PENGEMBANGAN KURIKULUM DAN PERANGKAT PEMBELAJARAN
Dalam rangka meningkatkan kualitas pembelajaran di Program Studi Pendidikan Kimia, maka Prodi menyelenggarakan Workshop Pengembangan Kurikulum dan Perangkat Pembelajaran. Workshop ini melibatkan seluruh dosen program studi. Kiranya workshop ini dapat…
RAKER PRODI PENDIDIKAN KIMIA
Mengawali Tahun Akademik yang baru, Prodi Pendidikan Kimia mengadakan Rapat Kerja. Rapat Kerja ini dibuka oleh Ketua Jurusan Pendidikan MIPA Dr. A. Palinusa, M.Pd. Raker ini melibatkan seluruh Dosen Program…
BANTUAN GEMPA KEPADA ALUMNI PENDIDIKAN KIMIA DI NEGERI WAAI
Gempa Tektonik di Kabupaten Maluku Tengah, Provinsi Maluku sangat merugikan masyarakat baik dari sisi perekonomian maupun infrastruktur yang ada. Banyak rumah serta bangunan lainnya yang hancur sehingga membatasi ruang gerak…